IndoProtest IndoProtest

Subject: PERNYATAAN SIKAP KM ITB

PERNYATAAN SIKAP

KELUARGA MAHASISWA

INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG

Sekretariat : Student Centre Barat ITB, Jl. Ganesha 10, Bandung

Demokratisasi yang terjadi di negara ini harus dipimpin oleh orang-orang yang memiliki integritas moral, bisa diterima semua pihak, dan memiliki kredibilitas yang tidak dapat diragukan lagi.

Ini semua diperlukan sebagai jaminan bahwa rezim yang tidak demokratis tak akan terjadi lagi di negara ini. Kami, mahasiswa, tidak ingin kejadian 1966 terulang kembali.

Dengan melihat perkembangan terakhir, dimana telah mundurnya Soeharto dan ditunjuknya B.J. Habibie sebagai Presiden baru, maka Keluarga Mahasiswa ITB menyatakan sikap :

Bandung, 22 Mei 1998

Keluarga Mahasiswa ITB

Home

IndoProtest - https://members.tripod.com/~indoprotest